AKUN GURU PEMBELAJARAN
Om Swastiastu
Website Guru Pembelajar telah dipublikasikan oleh
Kemdikbud. Khusus untuk peserta guru pembelajar moda daring dan moda
daring kombinasi, alamat web yang nantinya bisa diakses adalah lewat alamat lms.gurupembelajar.id dan sim.gurupembelajar.id.
Akun guru pembelajar terdiri dari username ID berupa alamat
email dan password. Siapa yang membuat akun di web guru pembelajar tersebut.
Demi
mempercept distribusi Akun Guru Pembelajaran, bagi Guru peserta UKG 2015,
selain para guru bisa mendapatkan akun dari ketua MGMP/KKG yang sudah kami
daftarkan, Bapak/Ibu guru juga bisa mendapatkan akun secara mandiri dengan cara
:
- Buka alamat http://sim.gurupembelajaran.id
- Pilih : Registrasi Akun
- Masukkan Nomor Peserta UKG 2015 dan tanggal Lahir (Misal 01 Januari 1980)
- Klik “Saya bukan Robot” lanjut klik register
- Otomatis akan mendownloadkan Akun Guru
Pembelajaran berupa File PDF (seperti contoh di bawah)
- Buka kembali alamat http://sim.gurupembelajaran.id
- Masukkan username dan password yang sudah anda
dapatkan tadi.
- Berhasil. Guru dapat melihat rapor UKG
masing-masing
Akun
ini yang nantinya juga akan digunakan dalam mode TM/Daring/Kombinasi Guru
Pembelajaran dan untuk mengerjakan tes akhir di TUK.
(Registrasi
hanya bisa dilakukan sekali, jadi disimpan dan diingat baik-baik username dan
password saat registras)
Semoga bermanfaat!
Om Santih Santih Santih Om
Semoga bermanfaat!
Om Santih Santih Santih Om
Tidak ada komentar:
Posting Komentar